Senin, 31 Agustus 2015

Cara Chatting di Whatsapp Tanpa Menggunakan Kartu SIM

Berikut Cara Chatting Menggunakan Whatsapp tanpa SIM:

  • Buka Google Chrome di salah satu perangkat Android yang ingin digunakan, lalu pilih Settings kemudian centang pilihan Request Desktop Site

  • Akses ke web.whatsapp.com

  • Pada perangkat yang satu lagi yang sudah memiliki akun whatsapp, buka pada Whatsapp Messenger lalu pilih Whatsapp Web, kemudian scan QR Code pada perangkat yang sebelumnya.
  • Setelah scan, dan kamu sudah bisa menggunakan Whatsapp Messenger di perangkat yang tidak ada kartu SIM seperti misalnya tablet yang hanya punya koneksi WiFi.

Cara ini bisa kamu gunakan ketika kamu ingin menggunakan Whatsapp di perangkat yang tidak memiliki kartu SIM atau SIM Card. Cukup mudah tetapi sebaiknya menggunakan koneksi WiFi yang sama agar lebih hemat kuota. Konsep ini mirip dengan cara menggunakan Whatsapp di PC, hanya saja ini di perangkat lain. Selamat mencoba.

0 komentar:

Posting Komentar

luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com